Rabu, 09 Maret 2016

Modul 4 SMK : Mengoprasikan Perangkat Lunak Pengolah Kata

Modul 4 berisi cara mempersiapkan Perangkat Lunak Pengolah Kata , Mengenali menu, membuat, membuka, menyimpan dan menutup dokumen, Melakukan editing sederhana, isian berulang, Membuat tablel, dan Mencetak dokumen . Dan setelah anda mempelajari modul 4 ini anda mampu Menjelaskan dan mempersiapkan Perangkat Lunak untuk dapat digunakan mengolah kata, Menjelaskan dan mengoperasikan fungsi menu-menu pengolah kata, Menjelaskan dan mengoperasikan fungsi menu-menu editing pengolah kata, Menjelaskan cara membuat table , dan Menjelaskan dan mengoperasikan perintah cetak pada Perangkat Lunak pengolah kata tanpa kesalahan 

0 komentar:

Posting Komentar